Self Publishing di Penerbit Mizan

Masih mengenai self publishing atau menerbitkan buku sendiri.

Kali ini saya ingin menyampaikan layanan self publishing yang dimunculkan penerbit Mizan. Penerbit Mizan yang notabene sudah 'punya nama' di jagat penerbitan ternyata melirik potensi self publishing di Indonesia. Meskipun, ada beberapa catatan untuk itu. Seperti yang bisa kita lihat, self publishing di Mizan masih nyempil di situs Mizan.com, he he he. 

Yah, meskipun demikian self publishing di Mizan bisa menjadi alternatif bagi Sobat semua yang ingin
menerbitkan buku sendiri.  Yang penting, naskah Sobat sudah benar-benar ready untuk terbit. Sudah tersedia template-template naskah maupun cover yang bisa Sobat download di halaman situsnya langsung.
Berikut ini saya ketengahkan sedikit cuplikan testimoni dan ulasan dari situsnya langsung.

Testimonial
  • "Self Publishing di Mizan.com itu praktis & gak repot. Jadi lebih mempermudah bagi orang-orang yang sibuk tapi ingin menerbitkan buku sendiri." dari Aizawa Ran (penulis YUKI)
     
  • "Self Publishing di Mizan.com itu praktis & gak repot. Jadi lebih mempermudah bagi orang-orang yang sibuk tapi ingin menerbitkan buku sendiri." dari Aizawa Ran (penulis YUKI)
Kini semua naskah Anda bisa diterbitkan! Self Publishing memungkinkan hal itu. Anda dapat memilih cover, layout dan harga buku Anda sendiri dengan memanfaatkan fitur Self Publishing di Mizan.com!

Buku Self Publishing akan dipasarkan dan dapat dibeli secara online di Mizan.com. Jika ada pesanan atas buku Self Publishing Anda, maka dengan fitur PoD, Mizan akan mencetaknya sesuai jumlah pesanan, walau hanya satu eksemplar.

Untuk kontak langsung ke tim self publishing Mizan.com berikut alamat emailnya.
Selfpublishing Technical Support:
Email: selfpublishing@mizan.com
Tertarik? Silakan siapkan naskah Sobat :)
Share on Google Plus

About Unknown

6 komentar:

  1. lalu maximl batas terbitnya buku kita sapai berapa bulan? kemdudian apakah MIZAN juga membantu penulis untuk memasarkan karyanya ?

    ReplyDelete
  2. Mohom maaf Mas, ternyata setelah saya cek lagi di website Mizan.com, layanan self publishing sudah tidak ada lagi. Coba kunjungi nulisbuku.com atau situs self publishing yang lain.

    ReplyDelete
  3. Insya alloh salah satu layanan self publishing terbaik di Indonesia ialah Herya Media. Silakan cek di webnya ada banyak penawaran dan kejutan...

    ReplyDelete
  4. waah terobosan baru nih di dunia penerbitan Indonesia.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Bagi yang mau menerbitkan naskahnya langsung, tanpa seleksi, tanpa penolakan, bisa dicek disini : https://malkasmedia.wordpress.com/2015/04/27/cara-mengirimkan-naskah-langsung-terbit-tanpa-seleksi/

      Delete
  5. Cetak buku sendiri dengan self-publishing, bisa mampir dulu ke sini :
    https://malkasmedia.wordpress.com/kerjasama/

    ReplyDelete

Terima kasih sudah membaca postingan ini. Mari kita bersama-sama belajar dan berkarya. Silakan isikan komentar, saran, atau kritik di blog ini yang membangun demi kebaikan kita bersama. Salam karya.